No. Inv.

: -

Nama Benda Koleksi

: Jodhang Kawung

Jenis Koleksi

: Etnografika | Kayu

Deskripsi:

Peralatan atau wadah untuk mengahantarkan benda-benda berharga atau makanan kering sebagai persyaratan melamar calon pengantin perempuan. Biasanya dibuat dari kayu jati dengan warna dan motif yang mengandung makna tertentu. Semakin banyak jodhang yang dipikul pada waktu melamar menunjukkan semakin tinggi derajat sosial seseorang.